Saturday, May 4, 2013
Home
Retribusi Parkir Di Nganjuk Belum Sesuai Target PDF Print E-mail
Written by redaksi   
Friday, 03 May 2013 18:33

     Triwulan pertama tahun 2013, capaian retribusi parkir berlanggaranan di Kabupaten Nganjuk belum memenuhi target.

Sofyan Hafidz menyampaikan laporannya.

 
Hadapi Pilkada, Panwaslu Madiun Adakan Bimtek PDF Print E-mail
Written by redaksi   
Friday, 03 May 2013 18:25

   Sebagai bentuk persiapan Pilkada Kabupaten Madiun, diantaranya untuk menghadapi  tahapan kampanye, pemungutan suara serta sebagian tahapan pencalonan. Sebanyak 45 personil Panwscam mengikuti Bimbingan Teknis (Bimtek) yang digelar Panwaslu setempat di Hotel Merah Jaya Sarangan, Kabupaten Magetan.

Selengkapnya disampaikan Agus Yoga.


 
Hardiknas, Kualitas Pendidikan Harus Ditingkatkan PDF Print E-mail
Written by redaksi   
Thursday, 02 May 2013 15:39

      Untuk meningkatkan kualitas pendidikan, menurut Ketua Dewan Pendidikan sekaligus rektor IKIP PGRI Madiun Dr. Pardji M.Pd terdapat beberapa hal yang harus diperhatikan, diantaranya pemerataan akses pendidikan, mutu serta relafansi dan manajemen pendidikan.

Selengkapnya disampaikan Eka Wulan.

 
TKI Bermasalah, Dipulangkan Ke Tanah Air PDF Print E-mail
Written by redaksi   
Friday, 03 May 2013 18:22

     Sebanyak 11 TKI di luar negeri asal kabupaten Madiun kembali dipulangkan ke tanah air karena dinilai bermasalah.

Selengkapnya dilaporkan Eka Wulan.

 
Gagal Verifikasi, Atribut Masih Terpampang PDF Print E-mail
Written by redaksi   
Thursday, 02 May 2013 15:36

      Meski sudah dinyatakan tidak lulus dalam verifikasi faktual, sejumlah atribut pasangan yang gagal menjadi calon bupati Sugito masih terpampang di sejumlah titik strategis di Madiun.

Agus Yoga menurunkan laporannya.

 
<< Start < Prev 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 Next > End >>

Page 1 of 161

Radio Online


Link RRI

RRI Pusat

RRI Surabaya

RRI Malang

RRI Jember

RRI Sumenep